Cara Membuat Twibbon Hari Ibu 2

Hari Ibu adalah hari peringatan atau penghargaan terhadap peran dan jasa seorang ibu dalam keluarga. Peringatan biasanya dilakukan dengan membebastugaskan ibu dari tugas domestik yang sehari-hari dianggap merupakan kewajibannya, seperti memasak, merawat anak, dan urusan rumah tangga lainnya.

Di Indonesia, hari ibu dirayakan setiap tanggal 22 Desember dan ditetapkan sebagai hari libur nasional.

Selain itu, untuk perayaan Hari Ibu bisa dilakukan dengan mngapresiasi atas jasa-jasa Ibu melalui media sosial. Salah satunya dengan menggunakan Twibbon. Berikut ini beberapa contoh Twibbon yang bisa Anda pakai.

Cara Membuat Twibbon Hari Ibu Terbaru dengan Simpel dan Gratis

twibbon hari ibu 2
Contoh Hasil Jadi
Link Download Disini
Silahkan tunggu dalam 15 detik boss

  1. Langkah pertama Anda klik download twibbon desain diatas lewat link url diatas ini
  2. Selanjutnya pilihlah photo mana yang hendak Anda gunakan dalam twibbon. Dengan mengklik pilih photo
  3. Selanjutnya Anda pilih ok
  4. Sesuaikan antara foto Anda dengan frame yang ada. Agar hasilnya maksimal dan bagus.
  5. Jika dirasa sudah pas, maka selanjutnya klik crop
  6. Setelah itu tunggu proses untuk download selesai
  7. Jika sudah, maka Anda bisa mendapatkan hasilnya dengan mengklik tulisan download
  8. Selesai
  9. Maka photo yang sudah menggunakan twibbon otomatis tersimpan digaleri handphone Anda
  10. Mudah kan, selanjutnya Anda bisa membagikan hasil kekreatifitasan Anda ke akun media sosial Anda dalam rangka memperingati Hari Ibu Sedunia 2021.

Nah itu dia langkah-langkah untuk menggunakan twibbon peringatan Hari Ibu ditahun 2021. Silakan Anda download melalui link diatas dan ikuti cara penggunaan pembuatan twibbon yang simpel dan cepat.

Jika Anda rasa artikel ini bermanfaat, jangan lupa share juga ke teman Anda lainya ya. Demikian artikel mengenai Twibbon Hari Ibu 2021. Sekali lagi selamat hari Ibu! 🙂